Adrian Danar W Profile Banner
Adrian Danar W Profile
Adrian Danar W

@adriandanarw

20,861
Followers
997
Following
2,095
Media
23,958
Statuses

Tech Business Enthusiast | In Science We Trust

Indonesia
Joined November 2009
Don't wanna be here? Send us removal request.
Pinned Tweet
@adriandanarw
Adrian Danar W
4 years
Philosophical Razor Bagaimana cara untuk selalu konsisten berpikir kritis dan mencegah terjatuh ke logical fallacy?
Tweet media one
51
4K
11K
@adriandanarw
Adrian Danar W
1 year
Oppenheimer, yang udah seru, akan lebih exciting lagi ditonton kalau kita mengenal beberapa physicist & mathematician yang muncul di film ini. Dan lebih menarik lagi kalau tau sejarah kenapa perkembangan physics masa itu sebabkan perlombaan membuat bom nuklir. A brief summary.
Tweet media one
256
10K
41K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Walau saya bapak-bapak, tapi can relate. Untuk ayah, penting untuk seimbangkan 2 hal: 1. Tumbuh kembang anak 2. Kesehatan mental istri Untuk yang no 2, kalau ada yang mulutnya iseng, mau kerabat dekat sekali pun, sebaiknya pasang badan buat istri. Gaada cerita ngerasa ga enak.
@Sofianpalupi
Sofian Palupi
3 years
Ga sengaja nonton ini di Tiktok, langsung terharu. Untuk para ibu, orang tua, atau siapapun pejuang MPASI, GTM dan tumbuh kembang anak: SEMANGAT! KALIAN HEBAT! Terima kasih yaaa 🥰
774
6K
25K
287
12K
30K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Walau foto para scientist ini terkesan circle yang aman, sebenarnya tidak sedikit juga yang menyimpan kehidupan kontroversial di balik capaian scientific yang luar biasa. Kalau ketahuan sekarang, hampir pasti kena cancel. Mulai dari Einstein, Schrodinger, bahkan Marie Curie.
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Circle yang kalo sesama mereka lagi berdebat mendingan kita dengerin dulu aja 🙏🏻
Tweet media one
132
2K
7K
123
5K
24K
@adriandanarw
Adrian Danar W
10 months
Kalau dengar suara seperti ini solusinya bukan jadi vegan, tapi ke psikiater 🙏🏻
@peta
PETA
10 months
If your breakfast could speak, would it sound like this? 🔊
12K
2K
14K
142
6K
21K
@adriandanarw
Adrian Danar W
2 months
In case ada yang belum tau, biar ga kejadian lagi kayak gini, jawabannya duluan telur.
Tweet media one
@CNNIndonesia
CNN Indonesia
2 months
Pria di Sultra Bunuh Teman Usai Debat Asal Usul Ayam atau Telur
236
487
2K
432
4K
20K
@adriandanarw
Adrian Danar W
5 months
Cara bacanya kurang tepat. Kesimpulan yang lebih akurat: - Bagi men, women attractiveness jauh lebih penting dibandingkan intelligence - Bagi women, men attractiveness dan intelligence sama-sama penting Intinya men itu mauan (asal cakep), women selektif (perlu cakep dan pintar)
@mhuseinali
Alo!
5 months
Sad truth: Cowok muka jelek bisa ketolong dengan kecerdasan. Cewek muka jelek ngga bisa ketolong apa-apa. Penelitian ini bahkan membuktikan kalau cewek cerdas dipersepsikan tidak menarik apabila kecerdasan itu tidak setara dengan kecantikannya. Cerdas harus dibarengi cantik
Tweet media one
Tweet media two
460
9K
40K
67
4K
17K
@adriandanarw
Adrian Danar W
2 months
Secara teoritis, sebenarnya ada alasan kenapa: - ada technical size limit dari ukuran makhluk hidup - mammals tidak berukuran raksasa seperti dinosaurus Dan semuanya bisa diuji dan diverifikasi dari bukti empiris fossil yang sejauh ini ditemukan.
Tweet media one
@mulkanjabariyan
Zassō
2 months
Snjata raksasa milik org² jmn dulu yg ukurannya mnyesuaikn dg snjatanya ini🤔 Raksasa² jmn dulu hny ada di dongeng ank² aja, dlm sjarah pljran di sklh ga ada djlaskn spt itu, media akn slalu ngecap hoax jk bhas soal mnusia rksasa😌 Maunya mrk sjarah yg valid itu teori darwin😏🔨
318
248
2K
92
3K
17K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Sekitar 4.5 Milyar tahun lalu, Bumi pernah berbenturan dengan planet seukuran Mars yang bernama Theia. Tabrakan ini akibatkan: 1. Bumi berotasi sambil miring 23.5 derajat (penyebab musim) 2. Bumi sempat punya cincin, seperti Saturnus 3. Cincin itu menggumpal dan menjadi Bulan
Tweet media one
120
3K
14K
@adriandanarw
Adrian Danar W
5 months
“Why?” The answer is very simple, but some of us are not ready to accept it 🙂
@thoriqatuna
Inisial RF 🇵🇸
5 months
Tweet media one
204
5K
18K
221
1K
13K
@adriandanarw
Adrian Danar W
5 months
*Lagi sarapan bareng* 👶🏻: “Ayah, kenapa ya bumi itu bulat tapi mobil kalo jalan ga jatuh? Terus kenapa keliatan jalannya lurus, padahal bumi kan bulat?” Langsung ambil spidol dan kertas:
Tweet media one
82
1K
13K
@adriandanarw
Adrian Danar W
5 months
Orang yang pakai joki untuk kerjakan tugas kuliah dan skripsi dengan alasan terlalu sulit (dan alasan apa pun) kemungkinan sejak awal memang tidak layak untuk menempuh pendidikan S1.
@projectm_org
Project Multatuli
5 months
Opini kamu tentang pendidikan tinggi yang bisa membuat kamu ada di posisi ini?
Tweet media one
136
179
640
151
3K
13K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 months
Tweet media one
@Hujandisenja
Naajmi W
3 months
Ini kan masuk Saturn retrograde ya untuk 5 bulan ke depan, kata gw kurang2in dah banyak ngomong, pokoknya diem aja dulu buat 5 bulan kedepan. Hindari aja pokoknya 😁
443
2K
11K
128
3K
11K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
“Ih yaampun kok bener ya, pas banget sama zodiak aku, can relate uwu uwu” Ya karena semua hal yang disebut di sini memang hal yang tidak disukai semua orang tanpa perlu ada embel-embel zodiak.
@bagasbenar1
🅱🅰🅶🅰🆂 🆈🆄🅽🅰🅽🆃🅾
3 years
Hal yang tidak disukai Zodiak Aries : kepalsuan & Gak konsisten Taurus : Keras kepala & Kesombongan Gemini : Keterlambatan & Tidak disiplin Cancer : Peraturan Yg mengekang Kebebasannya Leo : Sesuatu yg jorok & gk bersih Virgo : Serangga kecil & Kebohongan
807
2K
15K
172
3K
9K
@adriandanarw
Adrian Danar W
5 months
Setiap kritik tentang “jangan beri makan kucing liar”, dengan argumen apa pun dan oleh siapa pun (bahkan dokter hewan), hampir selalu direspon dengan serangan. Cats are the best example that being cute is evolutionarily strategic for surviving in a cruel human world.
@duniadiny
Diny 💚
5 months
Promoting killing other biodiversities by encouraging stray cat feeding. Stray cats kill birds, lizards, insects.
297
1K
5K
101
2K
10K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Tahukah kamu bahwa mythological cosmology tentang “seven heavens”, yang ditemui di semua Abrahamic religion, sebenarnya berasal dari 7 benda langit paling terang yang bisa diamati dengan mata telanjang oleh orang-orang Mesopotamia kuno?
Tweet media one
73
2K
9K
@adriandanarw
Adrian Danar W
4 years
Berhubung lagi nge trend menghubungkan bencana alam dengan dosa manusia, apa ada ya riset serius untuk buktikan korelasinya? Klaim ini sebenarnya falsifiable dan bisa dibuktikan secara empiris loh. Datanya juga rasanya cukup tersedia.
224
2K
9K
@adriandanarw
Adrian Danar W
2 years
Masalahnya banyak yang suka kasih makan ke hama, tapi dalam hatinya malah bangga merasa dirinya seperti pahlawan, dan manusia yang terganggu & protes justru diperlakukan seperti hama.
@renutomoo
Fat man
2 years
@djamtjoek Unpopular opinion: Kucing liar itu sebenernya hama, cuman karena lucu aja jd dianggap bukan hama.
161
677
2K
606
2K
8K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Circle yang kalo sesama mereka lagi berdebat mendingan kita dengerin dulu aja 🙏🏻
Tweet media one
132
2K
7K
@adriandanarw
Adrian Danar W
4 years
Rasa kasihan kita kepada makhluk non-Sapiens tergantung dari seberapa jauh kita mengasosiasikan seperti Sapiens (anthropomorphic). Kenapa kita kasihan kepada angsa yang dicabut bulunya hidup-hidup tapi tidak kasihan dengan domba yang wol nya diambil hiduo-hidup?
@ambarjrmr
Nanas
4 years
Selama ini gue pikir bantal/ guling dibuat dari angsa yang udah mati. Ternyata.... 😭💀
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
Tweet media four
889
17K
26K
185
3K
7K
@adriandanarw
Adrian Danar W
2 years
For some people, mathematics is a puzzle or a toy that can be a great source of fun. I'm sorry if, in your whole life, you can only feel math as torture and can’t relate 🙏🏻
71
2K
7K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Kita seringkali terlalu arogan dan berasumsi bahwa worldview & sistem kepercayaan kita adalah yang paling benar & mulia. Tapi tahukah kamu bahwa sistem kepercayaan peradaban besar di dunia, yang bertahan sampai saat ini, sangat dipengaruhi oleh kondisi geografis kemunculannya?
Tweet media one
43
2K
7K
@adriandanarw
Adrian Danar W
6 years
Kemarin, 51% saham PT Freeport Indonesia (PTFI) telah berhasil diambil alih oleh pemerintah Indonesia. Dan seperti biasa, banyak komentar over-politis both dari yang memuji maupun mengkritik. Mari kita coba telaah satu per satu dengan seksama
116
7K
7K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Bahkan di tahun 2022, orang langsung lari ke penjelasan mistis saat melihat video ini, sementara penjelasan scientific yang relatif sederhana tersedia. Bayangkan potensi misinformasi apa yang bisa anda sebar ratusan bahkan ribuan tahun lalu untuk dipercaya sebagai kisah mistis.
@NotHacked_
AL
3 years
Dinas kesehatan provinsi Banten kesulitan saat suntik vaksin pada anak2 suku baduy luar karena banyak anak2 yg dibekali ilmu kebal oleh kedua orang tua nya 🤗🤗
2K
14K
41K
216
1K
7K
@adriandanarw
Adrian Danar W
2 years
Salah satu titik balik kedewasaan bagi saya adalah memahami bagaimana berpikir seperti antropolog: mengalami dan mengamati tradisi tanpa menyetujui dan membencinya. Saat kita bisa lihat “orientasi berpikir” dan “perilaku” adalah dua hal berbeda, banyak hal jadi terasa sederhana.
35
2K
6K
@adriandanarw
Adrian Danar W
9 months
Disagree. Secara development, TK & SD justru sangat menentukan anak punya “core thinking skills” yang baik (seeking pattern, understand causality, etc). Social, politic, ethics etc (in abstract concept) justru di fase formal operational (~12 years, kurang lebih SMP ke atas).
Tweet media one
@eDzulfikar
finplanner Magang 🇰🇮
9 months
Pondasi masa depan anak itu bukan di SD atau SMP, tapi di saat masuk SMA karena pengaruhnya ke pemilihan jurusan saat kuliah dan nanti buat kerja. SD itu ajang untuk "membumikan" anak. Membuat anak lebih humble dan ga hanya "melihat keatas"
21
197
831
37
2K
6K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 months
Reminder: kalau pengguna joki memang sepenuh hati percaya bahwa joki bisa dibenarkan, coba secara terbuka sebutkan: - Nama lengkap; - NIM; - Nama tugas / judul skripsi yang dikerjakan dengan joki; lalu tag akun kampusnya sendiri. Seharusnya ga masalah kalau yakin bisa dibenarkan
@abigailimuriaa
Abigail
3 months
Gua ada bikin video tiktok soal joki itu nipu soalnya ngaku kerjaan orang lain sebagai kerjaan sendiri. Gua sih udah expect komen2 belain joki, tp gk nyangka ada yg sampe semindblowing ini 🤯😭
Tweet media one
416
2K
14K
53
2K
6K
@adriandanarw
Adrian Danar W
1 year
For those of you who secretly think that you are a self-claimed philosopher with super unique thoughts and too difficult for ordinary people to understand, this is exactly how you sound to everyone else.
@MiskinTV_
SobatMiskinTV
1 year
Obrolan yang beneran 'Daging Semua':
3K
3K
11K
84
2K
5K
@adriandanarw
Adrian Danar W
4 years
Dongeng what?
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
@margianta
Margianta S. J. D.
4 years
Kalau negara begini terus, dongeng tidur anak bangsanya ya harus begini.
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
21
459
2K
106
3K
5K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Kalau ingat, dulu juga ada cerita pendaki di Gunung Lawu yang tersesat sempat terekam malah telanjang dada dalam kondisi dingin. Lalu dihubungkan dengan kerasukan jin segala macam. Pengalaman aneh saat tersesat di gunung kemungkinan besar terkait halusinasi akibat hipotermia.
@kumparan
kumparan
3 years
Muhammad Gibran Arrasyid (14), remaja yang hilang saat mendaki di Gunung Guntur Garut akhirnya ditemukan setelah 5 hari hilang. Gibran mengaku merasa hilang hanya beberapa jam saja, dan hari selalu siang tak pernah malam. #TopNews
58
171
651
95
1K
5K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Sesungguhnya kita semua ini goblok hanya saja di topik yang berbeda-beda 👌🏼
25
3K
5K
@adriandanarw
Adrian Danar W
6 years
((INDONESIA 51:49 FREEPORT)) Rencana ambil alih 51% saham Freeport oleh Pemerintah Indonesia lagi ramai dibahas. Karena overdose pembahasan dari sisi politik, mau coba sharing dari kacamata teknis Merger & Acquisition (M&A)
107
3K
4K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Ada satu physics law yang begitu universal, yang bahkan blackhole sekalipun tunduk : second law of thermodynamics. “Seiring berjalannya waktu, entropi (kekacauan) akan meningkat” Tak ada yang bisa lolos dari hukum ini, tapi ada yang berusaha melawan : kehidupan (life form).
35
1K
4K
@adriandanarw
Adrian Danar W
2 months
Göbekli Tepe (terletak di Turki) adalah bangunan tertua yang dibangun manusia: 12.000 tahun yang lalu. Sebagai pembanding, Stonehenge berumur 5.000 tahun & Pyramid berumur 4.500 tahun. Uniknya, ia kemungkinan dibangun oleh hunter gatherer, bukan agricultural society. But, how?
Tweet media one
47
680
4K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Hipotesis: air bisa dipotong manusia Eksperimen: coba gunting air keran Kesimpulan: air tidak bisa dipotong manusia, setidaknya dengan alat sederhana seperti gunting At least adik ini tahu cara cari bukti empiris dibandingkan langsung percaya hipotesis (seperti anak lain?) 😉
@GarasiKomedi
Garasi Komedi
3 years
Ngapain dek??
1K
7K
26K
54
865
4K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
A : Dilarang masuk pekarangan rumah orang lain tanpa izin kecuali atas persetujuan pemilik B : WAH PARAH NIH MENDUKUNG UNTUK BEBAS MASUK KE PEKARANGAN RUMAH ORANG LAIN A :
53
2K
4K
@adriandanarw
Adrian Danar W
1 year
Tidak peduli seberapa harmless konten ini, netizen biasanya punya kreativitas untuk cari topik keributan. Contoh ide: 🤬 Istri kok bekali suami, PATRIARKI!! 🤬 Ih berapa total kalori dan gula tuh, TIDAK SEHAT!! 🤬 Kok pakai plastik, TIDAK GREEN!! 🤬 Lauk kok ayam, TIDAK VEGAN!!
@hrdbacot
HRD BACOT
1 year
Bekelnya banyak.
1K
1K
8K
194
882
4K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Zoroastrianism adalah sistem kepercayaan yang berasal dari Persia (sekarang Iran), dan diperkirakan merupakan kepercayaan monoteistik pertama di dunia yang tercatat dalam sejarah. Usianya menjangkau ribuan tahun sebelum Masehi, bahkan lebih tua dari Yahudi.
Tweet media one
57
790
3K
@adriandanarw
Adrian Danar W
4 years
Ya nggak heran sih. Energi terbarukan di Indonesia itu lebih banyak seminarnya daripada realisasi proyeknya 🤷🏻‍♂️
@asumsico
Asumsi
4 years
Dapat F fufufu :(
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
226
2K
4K
56
2K
3K
@adriandanarw
Adrian Danar W
1 year
Kalau benar hantu bisa gerakkan benda padat seperti ini, seharusnya bisa kita manfaatkan untuk gerakkan turbin sehingga bisa generate listrik. Free and unlimited energy 👍🏻
@prophetofzorck
𝐇𝐘𝐃𝐑𝐀
1 year
Bagi yang belum familiar, fenomena Poltergeist seperti ini lumayan bikin takut. Aku masih belum dapet penjelasan scientific berkaitan dengan Poltergeist. Mau gak mau harus diterima sebagai sebuah misteri.
395
3K
19K
155
964
3K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Tips kalau lagi takut hantu : 1. Andai hantu ada & sakiti anda misalnya dengan mendorong, maka ia pasti patuh pada hukum Fisika & bisa anda tonjok balik. 2. Andai bisa dorong tapi tak patuh, maka ia melanggar hukum kekekalan energi. Sebaiknya ajak kerjasama aja, bisa dapat Nobel.
54
686
3K
@adriandanarw
Adrian Danar W
5 years
((SEXY KILLERS & COAL-FIRE POWER PLANT)) Film dokumenter Sexy Killers memantik diskusi menarik tentang PLTU Batubara. Terlepas dari persoalan kepentingan politik praktis, bagaimana sebenarnya pembangunan PLTU Batubara dipandang dari ilmu perencanaan pembangkit listrik?
38
2K
3K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Inilah pentingnya: 1. Tahu dan berani cara berargumen, sekalipun dengan orang tua, apalagi untuk hal yang berbahaya 2. Ambil keputusan ke penelitian terbaru dibandingkan kebiasaan dan cerita dari mulut ke mulut Sesuatu yang dianggap tak boleh dipertanyakan menghambat proses ini.
@arifbudisatria
Arif Budi Satria
3 years
ditemukan dalam kondisi membiru. Usut punya usut, rupa-rupanya nenek pasienlah yang memberikan susu dalam botol dot. Sang nenek menyelinap sambil menyelundupkan botol susu. Nenek pasien merasa kasihan cucunya rewel tidak diijinkan minum. Fatal akibatnya, susu yang diminum pasien
82
669
4K
18
749
3K
@adriandanarw
Adrian Danar W
4 years
Bagaimana cara science menyelidiki LELUHUR BERSAMA (common ancestor) kita semua, yaitu MANUSIA MODERN (Homo Sapiens)? Disclaimer : Dari pertanyaannya sudah jelas “cara science” loh ya, jadi kalau yang tidak mau terima atau tidak percaya science ya nggak apa-apa, ga usah dibaca.
Tweet media one
16
745
3K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Orang baik kaget kalau sejarah dari ideologi yang diyakininya penuh dengan darah dan bunuh-bunuhan.
36
501
3K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Kalau ngerjain skripsi bikin stress sampai merasa punya pembenaran untuk pakai joki, berarti memang kemampuannya yang belum cukup / tertinggal jauh, atau jangan-jangan sejak awal memang tidak siap dan layak masuk ke jenjang pendidikan tinggi.
37
646
3K
@adriandanarw
Adrian Danar W
2 years
Iya bener nih, susah emang debat sama orang yang percaya zodiak.
@rindubeneran
Nduu
2 years
Bener ga sih kalo debat sama zodiak Leo, Scorpio, Gemini, Sagitarius jangankan menang! 1 point aja susah.
2K
723
7K
78
992
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
5 months
Plus jelasin pakai video ini 😁
@gunsnrosesgirl3
Science girl
6 months
Why you can’t see the curvature of the Earth
297
5K
34K
1
213
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Science telah membawa manusia ke pencapaian teknologi yang luar bisa hanya dalam waktu sekitar 300 tahun. In a nutshell, apa yang sebenarnya jadi resep rahasia modern science? 🤔
Tweet media one
16
652
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Tanggal 15 saya makan mie instan Tanggal 25 saya gajian Kesimpulan: makan mie instan menyebabkan 10 hari kemudian saya gajian. Causation is my passion 👍🏼
@BuKasunNdeso
☕AlumniTK☕
3 years
Ternyata efek vaksin tidak harus selalu cepat dirasakan. 8 bulan baru merasakan efek bloodclot. Serangan stroke. Setelah 10 hari linglung, demam dan kejang 4 hari hingga dinihari. Yaa Allah.. karuniakan kesembuhan pada saudara2ku yg sedang sakit akibat efek cairan itu. Aamiin.
299
419
1K
34
739
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
1 year
Pseudoscience kayak gini enteng banget pakai istilah Fisika yang well defined seperti vibrasi. Tapi kalo ditanya: - pakai satuan unit apa - cara ukurnya gimana - dapat dihitung dengan formula apa - berapa rentang nilai “high” yang dimaksud, paling ngeles pakai magic words:
Tweet media one
@tanyakanrl
Tanyarl 💚
1 year
💚 pantes kemarin anak-anak kecil kok yang biasanya lebih suka nempel² ke kakakku tiba² pada nempel² dan nyariin aku terus. Alhamdulillah mungkin karena sejak awal tahun ini mulai berusaha jadi lebih baik dan menghindari hal negative.
Tweet media one
442
371
5K
34
449
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
2 years
I will make the statement as clear as possible: there is no solid scientific evidence regarding the relationship of lunar eclipses (or any celestial object) to human physical or emotional conditions. If you find one, please share and I'll be happy to learn.
@dinikopi13
Threadmaker🍒
2 years
Selamat menghadapi Gerhana Bulan Total malam ini, kali ini bulannya warna merah makanya disebut Red Moon Buat moon sensitives, siap-siap ga bisa tidur, badan ga enak padahal rutinitas biasa aja, mimpi makin vivid, atau tiba-tiba sugar rush Banyak minum air putih 🤗
Tweet media one
Tweet media two
491
3K
16K
70
563
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Kalau dengan mengakui dan menceritakan sisi buruk tokoh kesukaanmu lantas semua pondasimu tentang kebenaran jadi runtuh, mungkin bukan sekedar kamu mengidolakan tokoh yang salah, tetapi memang memposisikan kebenaran pada pondasi dan cara yang sepenuhnya salah.
18
517
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Ini baru punya circle. Bayangkan seperti apa kalau punya kekuasaan.
18
563
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Random fact: Stegosaurus tidak pernah hidup satu zaman dengan Tyrannosaurus (T-rex) Keduanya terpisah ~90 juta tahun. Sebagai pembanding, T-rex dan manusia terpisah ~65 juta tahun. Secara geological time scale, T-rex lebih dekat dengan manusia dibandingkan Stegosaurus.
16
410
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
4 years
((COVID-19 FOR F*CKING DUMMIES)) Kita bisa tertular COVID-19 melalui, 1. Droplet kecil : ada di sirkulasi udara tertutup 2. Droplet besar : bersin / batuk, tidak jaga jarak, tidak pakai masker 3. Sentuhan langsung / tak langsung : pegang benda sembarang, tidak cuci tangan
Tweet media one
13
2K
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Trauma karena gabisa jawab saat ditanya oleh anak, seorang ayah borong buku ensiklopedia di BBW. Karena terdesak waktu itu terpaksa googling, tapi idealnya mau coba biasakan belajar sesuatu dari buku dulu sebelum punya kemampuan digital literasi yang memadai 😁
Tweet media one
27
225
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Zodiac tidak lebih dari imajinasi manusia tentang rasi bintang yang (dari perspektif kita) beririsan dengan garis khayal lintasan matahari, dan dimitoskan mempengaruhi nasib manusia narsis di suatu planet bernama Bumi, yang sebenarnya sepele & tidak penting dalam skala kosmos.
Tweet media one
34
641
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
2 years
Pertanyaan: 1. Bagaimana cara buktikan ada energi hitam? Apakah bisa dideteksi? 2. Kalau bisa, apakah ia tunduk pada hukum kekekalan energi? Kalau iya, bagaimana proses konversinya? 3. Kalau tidak bisa, apa yang bisa cegah orang ngarang energi lain, energi hijau tosca misalnya?
@Darryl_Wezy
Darryl Wezy 🇵🇸
2 years
Temen2, karena badai energi hitam ini makin parah ke sininya. Gw mau kasih tips buat kalian untuk praktikkan di rumah. Mungkin efeknya akan berbeda2 di tiap orang, tapi seenggaknya ini bisa mencegah kamu & sekeluarga kena efek negatifnya seperti sakit fisik & mental. 🌑🌫🪬
252
2K
9K
82
414
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Evolusi sulit dibayangkan & dipahami (yang lebih buruk, disalahpahami) oleh banyak orang karena intuisi & imajinasi kita sulit menjangkau proses yang berjalan jutaan tahun. Lebih jauh lagi, bahkan pohon kehidupan sulit gambarkan utuh semua makhluk hidup yang pernah ada & punah.
Tweet media one
10
435
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
4 years
Pendukung herd immunity perspektifnya dalam beberapa aspek bisa dikatakan cukup masuk akal. Tapi point utama kelemahannya : secara tidak sadar, sang pendukung mengasumsikan angka kematian tidak termasuk diri, keluarga, dan kerabatnya sendiri.
63
916
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
17 days
Buku ini recommended untuk pahami poverty trap Penjelasan S-Shape Curve: - assume cuma ada ayam untuk makan - if ayam > needs, ada sisa ayam, ayam berkembang biak, makin banyak ayam - if jumlah ayam < needs, ayam makin dikit, makin susah makan Point terakhir adalah poverty trap
Tweet media one
Tweet media two
@jorgianaaa
Jorgiana Au.
17 days
EH JADI PENASARAN!! Sharing dong apa yang membuat kalian terbuka matanya tentang perspektif kelas dan kemiskinan struktural (ini perintah, bukan ajakan!!) I wanna learn more and moreeee, I'm thirsty for moreee
816
3K
15K
4
418
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
4 years
Coba kita analisis, kira-kira ada berapa logical fallacy ya disini? 🤔
@magriebhi
Jihan
4 years
Situasi sekarang ini juga depressing sih. Banyak banget orang yang masih pro-lockdown sampe sekarang. Gue lumayan yakin kalo orang2 yang pro-lockdown ga pernah ngobrol sama orang yang ngandelin pendapatan harian, atau mungkin juga ga peduli.
340
2K
7K
17
518
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
2 years
“Systematic anthropomorphism” adalah tendensi manusia untuk memproyeksikan atau mengkhayalkan bahwa sesuatu pasti punya atribut (fisik & perilaku) seperti manusia. Ini terjadi di banyak hal: benda, binatang, bencana, dewa, alien, bahkan robot dan artificial intelligence.
Tweet media one
16
407
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Masih sedikit berhubungan dengan thread yang ini : Kenapa scientific thinking terasa lebih sulit berkembang di ekosistem (misalnya negara) tertentu dibandingkan yang lain? Just my 2 cents 🧐
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Kenapa “scientific revolution” bersemi di Eropa, bukan di Timur Tengah, China, atau India yang secara peradaban di Abad Pertengahan cenderung lebih maju?
Tweet media one
14
395
1K
5
414
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Menurut beberapa hipotesis, konsep pernikahan cukup menguntungkan secara evolusioner di era hunter gatherer: laki-laki tahu persis ia besarkan anaknya sendiri, dan perempuan dapat komitmen dari laki-laki untuk menyokong resources. Era agriculture lalu menggeser perspektif ini.
14
331
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
2 years
Persepsi kita terhadap waktu, menurut Einstein, tidak lebih dari “stubbornly persistent illusion”. Jangankan jam masuk sekolah di pagi hari, bahkan konsep tentang “present” (sekarang), dalam physics, tidak lebih dari sebuah ilusi. There is no universal “present time”.
17
467
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
2 years
Cat lovers itu punya relawan pembersih kotoran kucing yang pup sembarangan di halaman rumah orang nggak ya? Atau semua orang harus toleran kalau ada pup di halaman karena kucing itu lucu? Kalau pup tikus atau binatang random lain apa perlu ditoleransi juga? 🤔
270
630
2K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Apabila sesuatu dapat terlihat oleh mata atau kamera, maka sesuatu itu memantulkan cahaya. Karena itu, semua hantu yang diklaim bisa terlihat atau terekam swharusnya tunduk pada hukum Fisika. Dengan logika ini, bukankah seharusnya semua klaim hantu yang terlihat bisa diuji? 🤔
@WidasSatyo
✨ Widas ✨
3 years
🚨CONTENT WARNING - horror content 🚨 Dari status WA temenku. Dah dapet izin buat kushare. 😳
Tweet media one
Tweet media two
98
126
799
51
301
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Yang agak miris, 4 paper legendaris Albert Einstein, termasuk photoelectric effect yang membuat dia dapat Nobel Prize dan teori relativitas khusus, diduga kuat banyak kontribusi Mileva di sana, yang sayangnya nama Mileva tidak ditulis dalam semu paper itu. Tidak satu pun.
2
125
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Thread menarik. Salah satu celah dalam pembahasan ini adalah bagaimana mendefinisikan orang pintar. IMO, “pintar” yang dimaksud sebenarnya lebih merujuk ke kekayaan informasi yang dimiliki. Semakin punya banyak info (pintar), semakin banyak referensi untuk ngarang (bias).
@nayrayn
Ryan Nugraha
3 years
Gue lagi baca Thinking in Bets by Annie Duke, lalu nemu informasi menarik kalau: Orang yang makin pinter, punya kecenderungan buat makin bias!! Kenapa? Karena dia makin pinter untuk mengaitkan suatu informasi sama kepercayaannya terdahulu.
Tweet media one
Tweet media two
15
566
2K
10
309
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
2 years
Saya malah 200 degrees, that's why they call me Mister Fahrenheit~
@sheknowshoney
Uly Siregar
2 years
@WidasSatyo Ya suka-suka guelah, gue yang ga keberatan alias “I have no problem”, kalo lo ga mau ya ga masalah. You’re not me. Sama aja dengan sebutan budak corporate emangnya beneran “budak” yang dirante dan dikurung. Persoalan semantik dalam konteks jualan. Btw, I have 3 degrees. 🤷🏻‍♀️
341
129
277
36
442
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Di Jepang, kecelakaan seperti ini dianalisis secara serius secara scientific untuk menggali bagaimana atensi manusia bekerja, berikut dengan celahnya. Kalau di sini mungkin udah cukup puas dengan cerita ngarang “hantu penunggu rel kereta api yang bisa bikin orang celaka”.
22
478
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Nggak percaya teori evolusi tapi percaya ada manusia bisa berubah jadi babi
21
513
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Ragam kepercayaan kuno manusia, menurut salah satu teori, pada dasarnya berawal dari beratnya menghadapi kematian kerabat. Pada titik ini, manusia hadapi dilema. Jasadnya akan membusuk & munculkan rasa jijik. Tapi identitasnya saat hidup tetap disayangi & memorinya hidup.
Tweet media one
10
271
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
2 years
Dulu guru sekolah banyak banget yang ngajarin IPA pakai referensi dari Harun Yahya, beberapa sampe dipaksa nonton segala. Sekarang sekolah dan gurunya jadi apa ya, kayaknya udah melahirkan generasi peraih nobel yang meruntuhkan teori evolusi.
86
180
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Galileo bukan orang pertama yang mendukung heliosentris, namun ia orang pertama yang bisa membuktikan secara empiris bahwa geosentris salah, dan yang pertama yang tercatat mengamati langit dengan teleskop. Ada 6 point utama yang ia temukan. Nomor 5 bikin kamu melongo! 😛
Tweet media one
2
217
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Ranah moral tentang mereka bertiga bisa tetap jadi topik moral, silahkan kalau mau dihakimi. Sementara ranah kebenaran scientific tetap bertahan. Einstein selingkuh tidak lantas teori relativitas umum salah. Karena science bukan tentang tokoh, bukan pula hasil, tetapi metode.
5
221
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Kenapa “scientific revolution” bersemi di Eropa, bukan di Timur Tengah, China, atau India yang secara peradaban di Abad Pertengahan cenderung lebih maju?
Tweet media one
14
395
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
2 years
Baru sadar istilah “ramalan” sebagai arti “forecast” ini multitafsir bagi banyak orang ya. Dalam konteks “weather forecast” misalnya, ada yang pahami “forecast” secara mathematical, tapi tidak sedikit yang samakan dengan semacam fortune teller omong kosong ala ramalan zodiak 🤔
29
331
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Beberapa waktu lalu sempat ada yang share bahwa tidak semua orang harus berkenan hadapi anak-anak karena mereka “menyebalkan”. Perspektif ini bisa dipahami, tapi sebenarnya sangat bias worldview orang dewasa. Kita coba lihat seperti apa worldview anak menurut Piaget’s theory.
7
401
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
4 years
Pertanyaan penting : Kenapa baru setelah Harun Yahya terkena masalah hukum berlapis & konyol, baru kebanyakan orang bisa akui bahwa tulisan dan video nya tidak benar? Jawabannya sederhana : Karena kebanyakan orang tidak memahami perbedaan BENAR (secara scientific) dengan BAIK
@kompascom
Kompas.com
4 years
{Thread} Siapa Harun Yahya, Pendakwah Asal Turki yang Divonis 1.075 Tahun Penjara? | #HarunYahya
19
73
130
10
417
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
10 months
Batubara gaboleh, tambang Nikel untuk baterai gaboleh, geothermal juga gaboleh. Solusinya adalah kembali ke gaya hidup hunter gatherer.
Tweet media one
@faridgaban
Farid Gaban
10 months
Setelah “Sexy Killers” tentang baru bara, kini “Barang Panas” tentang geotermal.   Film dokumenter produksi Ekspedisi Indonesia Baru ini akan ditayangkan serentak di 14 lokasi seluruh Indonesia, pada Minggu, 17 Desember 2023.
224
1K
4K
106
308
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
4 years
Judul dan video @kumparan ini JAHAT dan MENYESATKAN sekali kalau dikonsumsi orang awam, seolah vaksin tidak ampuh / malah bikin positif COVID-19. Padahal mudah sekali kalau mau cari tahu cara kerja vaksin.
Tweet media one
@kumparan
kumparan
4 years
Perawat asal AS positif corona seminggu setelah dirinya disuntik vaksin Pfizer. Padahal klaim Pfizer, vaksinnya bisa memberikan proteksi tinggi terhadap virus corona hingga 95%.
224
434
1K
13
906
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Schrodinger sangat terkenal sebagai quantum mechanics physicist akibat thought expertiment “Schrodinger cat”. Tapi mungkin belum banyak yang tahu kalau ia juga dianggap berjasa menginspirasi terpecahkannya “kode kehidupan”, yang sekarang kita sebut DNA.
Tweet media one
10
217
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Pada abad ke-15 sampai ke-18, di Eropa terjadi pemburuan penyihir (witch) besar-besaran, yang dibunuh dengan cara sadis seperti dibakar hidup-hidup. Kepercayaan & ketakutan kepada hal mistis ini membunuh ~60-80 ribu orang yang dituduh sebagai penyihir, ~80% nya adalah perempuan.
Tweet media one
34
305
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Sebagai konteks, Mileva ini awalnya teman satu kuliah Albert Einstein. Jago banget Fisika, bahkan nilai mereka berdua mirip-mirip. Tapi ya gitu. Bahkan saat sudah bersama Elsa pun ia masih selingkuh juga dengan sekretarisnya yang beda umur sangat jauh: Betty Neumann.
11
80
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
2 years
Ide yang langsung menyentuh ke akar dari akar banyak masalah: Batasi masa jabatan ketua umum partai politik.
@MataNajwa
Mata Najwa
2 years
Kerap mengatasnamakan rakyat tapi hanya siap pada juragan, sang ketum partai. Jadi mereka ini Dewan Perwakilan Rakyat atau Dewan Perwakilan Juragan Partai? | Mata Najwa
6K
13K
32K
31
233
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 months
When in doubt about your moral compass, test it with this (simplified) question: Jika hal yang kamu lakukan mendadak dipublikasikan secara massal, apakah kamu akan malu atau takut kena masalah? Jika iya, kemungkinan besar itu salah.
4
368
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Setuju dengan pendapat yang mengatakan bahwa hal yang tidak rasional dan tidak scientific seharusnya tidak perlu dibiayai dengan pajak. Oh wait..
50
236
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
1 year
Indonesia emas 2045, memilih pemimpin dengan ✨zodiak✨
34
451
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
2 years
I'm always amazed when people get mad at other people's personal choices that have almost no impact on them, while they continuously force their personal values ​​to the others and surprise when other people get angry because they don't want to be forced.
7
408
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
1 year
“Kenapa Bezos, Gates, Musk, ga kena santet?” -> Karena mereka juga punya dukun “Kenapa uang di Bank ga dicuri Tuyul?” -> Karena Bank juga pake pelindung makhluk halus Sobat mistis will always answer anything but rational and empirical things.
@Yor_yor9
yourfavoriteathlete
1 year
@Walskeee Kenapa kek Jeff boz, Bill Gates ada yg iri ga kena santet ya😂
56
99
2K
32
258
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
1. Albert Einstein Albert Einstein berselingkuh dengan Elsa Einstein, yang masih merupakan sepupunya, saat masih menikah dengan istri pertamanya, Mileva Maric. Saat itu dia sudah punya 2 anak bersama dengan Mileva.
5
56
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
2 years
Praktik korup di dunia akademik begini sudah pernah alami bahkan sebelum kuliah. Masih ingat waktu UN, siswa entah gimana bisa kompak patungan beli bocoran jawaban. Bahkan masih ingat rasio yang beli dalam 1 kelas: ~90%! Yang tidak mau beli, termasuk saya, justru outlier.
@BiLLYKHAERUDIN
BiLLY KHAERUDIN
2 years
Investigasi @hariankompas mengungkap perjokian di dunia akademik. Petinggi kampus, calon guru besar, dosen, hingga mahasiswa di kampus negeri maupun swasta diduga terlibat perjokian karya ilmiah. Silakan baca liputan lengkapnya di sini
117
1K
4K
41
245
1K
@adriandanarw
Adrian Danar W
4 years
SCIENCE : Sering dibanggakan sebagai metode yang sangat objektif & akurat, serta terbukti berhasil membawa peradaban manusia ke kemajuan yang tak terbayangkan. Nyatanya, science tak lepas dari subjectivity, anthropomorphism, dan selalu berjarak dengan “kebenaran”. Kok bisa?
13
368
983
@adriandanarw
Adrian Danar W
3 years
Thread ini menarik (dengan catatan ada beberapa perdebatan dari point yang dijelaskan, but hey, that’s the point of scientific discussion). Proses membesarkan anak sejak janin sampai ~3 tahun itu ibarat “akselerasi” proses evolusi “mematangkan” otak manusia untuk jadi cerdas.
@febrinasugianto
A. Febrina Sugianto
3 years
Gue dulu wkt kecil sekolah di SD Islam dan pernah dikasih tau guru agama kalau orang2 Israel (yahudi) itu pinter krn perempuan-perempuannya pinter semua. Pas masuk kedokteran baru beneran belajar dan paham maksudnya apa secara scientific, jadi..
412
17K
56K
4
216
973
@adriandanarw
Adrian Danar W
4 years
Universal Basic Income (UBI) adalah konsep yang sangat layak dicoba di Indonesia. Konsepnya sederhana : apabila birokrat terlalu tidak efisien dan korup, daripada bayar gaji mereka dan biarkan mereka kelola uang kita, lebih baik sebagian langsung diberikan langsung ke rakyat.
@AndrewYang
Andrew Yang🧢⬆️🇺🇸
4 years
South Korea experimenting with Universal Basic Income
92
542
3K
17
387
919
@adriandanarw
Adrian Danar W
1 year
Niels Bohr Literally bapak pendiri quantum physics (bersama Max Planck). Dia adalah sedikit orang yang sering berdebat tentang quantum physics dengan Einstein, dan menang! Saat Oppenheimer masih mahasiswa pelajari quantum physics, Bohr sudah jadi legenda.
Tweet media one
6
66
871
@adriandanarw
Adrian Danar W
4 years
Pandemic fatigue ini terasa lebih buruk karena sensasinya seperti diserobot ibu-ibu waktu antri di Indomaret : yang disiplin justru dirugikan, yang tidak disiplin malah dapat kenikmatan.
5
626
879