Hanifah Al-Zulfan Profile Banner
Hanifah Al-Zulfan Profile
Hanifah Al-Zulfan

@hanifahalzulfan

2,393
Followers
897
Following
1,262
Media
46,113
Statuses

dosen dan psikolog klinis. media sosial hanya 0.5% bagian dari hidup.

+62 22
Joined December 2009
Don't wanna be here? Send us removal request.
Pinned Tweet
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
7 years
Apakah benar orang lain menyakiti perasaanmu? Atau hanya pikiranmu yang menganggap seolah orang lain menyakiti perasaanmu? Mind is a powerfull weapon.
5
49
126
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
12 days
Nikah ga nikah itu memang urusan setiap orang, ga perlu diusik. Tapi kalau nikah di bawah umur itu masalahnya negara dan sosial. Bayangkan apa efek bola salju yang terjadi kalau fenomena ini dinormalisasi?
121
6K
21K
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 months
Mau cerita sedikit tentang sebagian kecil perjalanan kami. Sedikit merayakan hampir satu dekade bersama dari sejak pacaran sampai skrg menikah. Terlebih dalam banyak hal kita ga sama. We are opposite attract. Bahkan kami dari keluarga yg punya latar belakang jauh berbeda.
Tweet media one
184
1K
10K
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
Terkait kegaduhan ttg oknum @dedysusantopj yg beredar, saya merangkum beberapa keresahan rekan-rekan sejawat profesi dan masyarakat. Semoga bisa mencerahkan.
Tweet media one
41
2K
3K
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Beliau salah satu dosen yang seumur-umur saya berinteraksi dan kenal sampai sekarang, gak pernah kelihatan marah dan pembawaannya selalu tenang. Baik sekali. Kita doakan semoga lekas pulih, lekas pulang, supaya bisa beraktivitas dg nyaman kembali 😊
6
73
2K
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
2 years
Lulus S1 Psikologi ga harus jadi psikolog kok. Mau melanjutkan di bidang/karir lain pun bisa. Cuma kl mau jadi psikolog, nanti ga ada lagi prodi "Magister Psikologi Profesi / Mapro", adanya ya pendidikan "Profesi Psikologi" aja. Harusnya lulusnya lbh cepet ya daripada mapro, ehe.
@IamPrasPrasetja
Prasetja
2 years
Untuk yang baru masuk program studi psikologi pada tahun ini, selamat datang dan segera beritahu orang tuamu kalau pendidikan sarjana psikologi-mu tidak lagi memakan waktu 4 tahun, melainkan bisa mencapai 6 tahun dengan rincian : 4 tahun sarjana > S.Psi > Profesi Psikolog umum
18
198
912
16
266
1K
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Emosi atau ekspresi perasaan itu ada banyak macamnya. Gak cuma sedih, senang, marah, kecewa. Ada banyak spektrum perasaan. Gimana perasaanmu saat ini?
Tweet media one
13
426
935
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Waktu kuliah S1, ada satu mata kuliah yang banyak mengubah cara pandang saya. Terutama soal kejujuran, menerima perasaan negatif diri, menerima bahwa merasa lemah adalah suatu kewajaran. Mata kuliahnya cuma 1 SKS. Tapi kesan akhirnya sangat 'menampar': Analisis Eksistensial
9
109
897
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
"Aku sudah ke psikolog, tapi kok masalahku tidak kunjung selesai, kok aku gak merasa lebih baik, kok gak ada perubahan?" Ada yang pernah mengalami hal tsb? -sebuah utas-
8
322
434
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 months
Kita bukanlah "satu", kita adalah dua orang yang berbeda yang melangkah beriringan untuk "bersama".
Tweet media one
1
50
430
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 months
2024, alhamdulillah kita bisa kembali bersama ke almamater dengan profesi yg sama pula, yg sejak pacaran kita cita-citakan. Mohon doa baiknya ya. Semoga yg membaca thread inipun diliputi dg kebaikan untuk semua 🤍
Tweet media one
12
14
427
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
11 days
Untuk yang belum tahu risiko dan dampak dari pernikahan dini Makanya saya bilang ini masalah negara dan sosial, salah satu di antara masalah lain Angka stunting di Indonesia masih tinggi, salah satu penyebabnya: pernikahan usia dini
Tweet media one
Tweet media two
@rikiAiza
riki
11 days
@hanifahalzulfan Terus masalahnya di mana? Tiap orang punya pemikirannya sendiri, untuk menikah muda atau tidak... Apa yang anda takutkan, tidak ditakutkan oleh mereka yang menikah muda... Selama dia tidak melanggar aturan...
2
0
1
4
117
410
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
6 months
@alfianridonaa @ihnalfmuh @mahardhikautama Pak Heri ini supir atau kondekturnya ya? Di beberapa berita nangkepnya supir primjasnya di bawa ke RS. Semoga diberikan kekuatan. Untuk yg luka semoga disembuhkan, untuk yg berpulang dan keluarga yg ditinggalkan semoga diberikan ketabahan. 🙏
3
4
332
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
11 days
Mencegah perzinahan solusinya tidak mutlak hanya dengan menikah Menjadi pribadi yg baik tidak selalu harus ada pasangan Rajin bekerja itu kewajiban tiap orang Belajar masak tidak hanya untuk pasangan/keluarga Bandingin dengan dampak negatif/mudharatnya
@Zverxos
Zavaelius
11 days
@hanifahalzulfan Efek bola saljunya adalah: - mencegah perzinahan - pasangan akan belajar menjadi suami istri yang baik dan orang tua yg baik - rajin bekerja karena merasa ada tanggung jawab - belajar memasak - dll Mending pikirin efek bola salju pcran yg sudah berakar di lingkungan remaja.
11
0
6
3
58
310
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 months
3
1
262
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
12 days
@allfaruqsan @disyarinda siapa yg menormalisasi hamil di luar nikah?
2
2
245
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Dept. Psikologi Perkembangan Unpad bikin online class yang tema-temanya menarik nih. Gratis! Yok, yang minat karena katanya kuota terbatas. Langsung daftar di
Tweet media one
17
178
225
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 months
Perbedaan-perbedaan itu jadi terasa manis dengan adanya penerimaan. Namun, perjalanan kami bukan tanpa lika-liku. Bahkan saya pernah ada di tahap ikhlas kalo memang bukan jodoh 😅 tapi.......
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
Tweet media four
1
22
209
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
Menjadi psikolog yang selalu dianggap baik oleh klien, penting kah? It's a little bit tricky answer. Jawabannya, "belum tentu".
4
68
174
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 months
Allah titipkan pelengkap keluarga kecil kami... Sampai sekarang dan seterusnya kami masih terus belajar untuk saling membersamai.
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
Tweet media four
2
5
177
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
Perilaku toxic dari anggota keluarga bisa bikin gak nyaman, ditambah kondisi pandemik ini menambah suasana rumah yg demikian semakin 'gerah'. Apakah kamu mengalaminya?
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
2
97
161
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 months
Saya dan suami yg perjalanan menikahnya masih seumur jagung ini merasa kl pernikahan tidak selalu 100% menyenangkan, tapi ada juga kebahagiaan yg hanya bisa didapatkan setelah menikah. Dan itu wajar. Konflik itu ga bisa dihindarin kok. Yg penting gmn menyelesaikannya dg baik.
5
12
160
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Sudah lama skip bikin thread psikologi yg berfaedah. Kali ini mau bikin thread lagi sambil menanti malam minggu...
3
51
149
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
✨Selayang pandang mekanisme pertahanan diri (defense mechanism)✨ note: -bukan kuliah psikologi -sekedar berbagi -belum tentu ada dalam ujian, tapi bisa dilihat dari keseharian
2
69
144
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 months
Pernikahan itu hanya menjadi sebuah babak baru dalam relasi bagi kami. Kemauan untuk terus belajar dan berkomitmen bersama jd sgt penting.
1
25
136
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
"Harusnya aku gak usah punya harapan, ujung-ujungnya selalu kecewa." Pernah denger teman atau kenalanmu curhat seperti itu? Atau ternyata kamu yang mengalaminya?
6
72
127
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Siapa yang rela dirinya didefinisikan oleh lingkungan? "Aku gak bisa apa-apa karena mereka bilang aku payah." "Aku sulit mengendalikan diri karena mereka menyebalkan." "Aku begini karena dia begitu." Mau sampai kapan diri kita hanya sebagai 'objek' atas reaksi lingkungan.
2
49
120
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 months
Ternyata takdir dan kuasa yg di atas memang maha membolak balikkan hati manusia. 2021, kita menikah.
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
Tweet media four
3
5
117
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
11 days
Nambahin infografis bagus. Dibaca, dihayati, direnungkan. Kalo masih ada yg nanya lagi apa dampak negatif pernikahan dini, saya minta baca lagi ya 😀
@eva_muz
skipajaaaaa
11 days
Tweet media one
0
16
34
3
23
108
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
3 years
Mau childfree mau enggak.. bebas-bebas aja mau pilih yang mana. Selama: enggak memaksakan opini pribadi ke orang kalo pilihanmu 'paling benar'.
2
63
102
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 months
Awal mula pertemuan, 2013. Perjalanan hanya sebatas teman dan bahkan kita lost contact selama 1 tahun setelahnya.
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
Tweet media four
5
2
104
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 months
2014, pertemuan kembali. Saya baru lulus S1, dia masih berjuang dg skripsinya. Kita ketemu lagi tanpa janjian di Tegal Alun Gunung Papandayan. Saya kira pertemuan kita kebetulan. Ternyata dia mendadak pergi ke Papandayan setelah lihat status line saya mau pergi ke sana 😄
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
Tweet media four
1
2
104
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 months
Jalan pacaran 1 tahun pacaran, dia ga pernah cerita tentang orang tua atau keluarganya. Ternyata dia punya rahasia dan alasan....
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
Tweet media four
2
4
97
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
@idunnoyoudunno Panutan, jadi pengingat dan penyemangat ✨
0
2
88
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
Frustasi, konflik, dan stres. Gangguan psikologis yang dialami kita biasanya sumber utamanya ada di salah satu atau gabungan ketiga hal tersebut. Ketiganya hal yang berbeda tapi sama-sama bisa memberikan dampak ketidaknyamanan bagi kesehatan mental jika tidak diatasi.
3
61
92
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
@pikpikpikmiup @dedysusantopj @moriskartika @nagotejena @rachaddian @diandrayudea @jiemiardian @sundarindah @rinijuju It's not spreading hatred, melainkan utk edukasi masyarakat. Banyak keresahan menyangka DS adl psikolog dan itu mencemari profesi kami. Korban perlu membuat laporan scr langsung kpd pihak berwajib. Smg awareness ini bs mengajak korban utk berani laporkan DS. We stan for them
0
12
83
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Tapi, mata kuliah ini ditutup dengan manis di pertemuan terakhirnya. Kesan yang aku dapatkan: Selayaknya manusia, kita pantas merasa lemah. Karena semua orang punya luka, semua orang berusaha untuk menyembuhkan dirinya. Entah mengapa ku punya kesan mendalam seperti itu.
2
28
82
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
Banyak klien yg masalahnya adalah mengenai overthinking. Cemas berlebih akan sesuatu yang belum atau tidak terbukti terjadi. How can mind manipulate your mental health? -sebuah utas-
4
46
80
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Para orang tua, jika belum siap menghandle permasalahan dengan pasangan (suami-istri), sebaiknya pikirkan baik-baik dengan sangat matang rencana memiliki anak. Tidak jarang anak menjadi korban keegoisan dan ketidaksiapan pernikahan orang tuanya. So sad.
3
43
73
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Mixed feeling about new normal. Ini kaya kalo kita ngerasa lagi gak baik-baik aja, tapi dipaksa untuk jadi biasa dan menutup diri di balik kata "aku gak apa-apa" bukan sih? Hmm.
3
49
71
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Memuaskan diri sendiri, atau memuaskan lingkunganmu? Pilih salah satu aja dulu yang jadi prioritasmu. *Disclaimer: memuaskan satu orang aja sudah lelah loh, apalagi banyak orang.
1
29
69
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
6 months
@alfianridonaa @mahardhikautama Ya Allah.. semoga bisa tertangani dengan baik.🙏
1
0
69
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
10 years
Shubuh ini nonton video dr mas @aniesbaswedan bikin terharu. Sy nangis nontonnya.. ya, ini adalah sebuah awal baru :) http://t.co/YOsrWagAlk
4
60
66
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
2 years
Jadi ya lulus S1 Psikologi dapet S.Psi tetep kurikulumnya 4 tahun.. Abis itu mau berkarir di HR kek, community kek, startup, lanjut S2 bisnis, manajemen, dkk yg ga linier psikologi pun ga masalah. Cuma kalo mau jd psikolog, ya ambil kuliah profesinya.
2
6
65
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Thank you! We're officially married now.
Tweet media one
29
1
60
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 months
Wah pagi ini buka notif dan kaget. Terima kasih doa-doa baiknya yaa. Semoga yg terbaik utk semuanya apapun bentuk dan yg sedang dihadapi oleh kita semua 🤗
1
0
63
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
3 months
Kalo kata teori, ngerasa flat dan bosan gitu-gitu aja, itu termasuk stres juga. Too little stress: distress Too much stress: distress Right amount of stress: eustress Stres tuh tetep dibutuhin dalam hidup dalam porsi yang "pas" supaya orang bisa berkembang.
Tweet media one
@VeritasArdentur
Fortis Est Veritas
3 months
Gw punya hipotesis: Orang yang sering merasa flat, bosan, dll, sebenarnyalah orang yang membosankan. Krn isi kepalanya tidak memadai untuk entertain dirinya sendiri. Orang yang punya banyak knowledge, tak bisa bosan-bosan, krn banyak puzzle di otaknya yang harus dipecahkan.
291
3K
18K
1
26
55
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Alhamdulillah. Bisa kembali ke almamater... Semoga selalu dikuatkan.
Tweet media one
35
4
55
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
11 days
@prolog27 Kata siapa tutup mata?
2
0
51
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
@jiemiardian Berlindung di balik tameng introvert as an excuse.
0
17
45
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
Saya merangkum ini agar lebih jelas melihat permasalahan soal oknum DS. Apalagi ia telah mencederai profesi kami yg terkena imbasnya. Semoga bisa mengedukasi. Semoga jg bs dibawa ke ranah hukum pidana kalau terbukti kejahatan2nya yg dilakukannya.
1
4
41
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Mekanisme pertahanan diri (defense mechanism) tujuannya buat melindungi manusia itu sendiri, supaya bisa menurunkan kecemasan, ketegangan, biar tetap 'waras' menghadapi tantangan. Tapi, kl ga fleksibel menggunakannya, bisa jadi bumerang baginya sendiri. Menimbulkan masalah baru.
1
30
42
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
11 days
@wintoroannisa Makanya kita perlu hal-hal 'recehan' biar bisa sabar-sabar ketemu hal begini ya hahahaa
1
1
42
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
@nagotejena Mau rekomendasi tp japanese movie. 1. Killing for the prosecution 2. Confession of the murder
Tweet media one
Tweet media two
1
4
41
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
Sekarang konseling di Halodoc durasinya jadi 45 menit. Jadi ada waktu yg lebih leluasa utk bercerita. Teman2 bisa temui saya di Halodoc Senin-Jumat pkl 07.00-09.00 dan 20.00-21.00. Juga ada banyak psikolog lainnya di Halodoc :)
Tweet media one
2
30
38
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
2 years
Kenapa kuliah profesi psikologi aja lebih cepet daripada mapro? Ya karena ga usah bikin tesis 😁 cuma kasus PKPP aja. Secara level KKNI nya hanya di level 7, kalo mapro di KKNI 8.
4
8
37
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
Jika teman2 membutuhkan bantuan secara psikologis, jgn sungkan utk konsultasikan kpd psikolog di puskesmas, RS, dan biro psikologi terdekat yg memberikan pelayanan psikologis. Untuk lbh merasa aman bisa cek dl keanggotaan psikolog di web himpsi atau IPK.
1
10
32
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
@jiemiardian Kita gak pernah tau apa yg terjadi di masa depan. Setahun, 2th, 5th, atau 10 tahun lagi. Nice dok 👏
0
6
35
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
"Psikolog bukan guru yang ngasih nasehat, bukan dokter yang ngasih obat, bukan dukun yang ngasih jimat. Tapi psikolog ingin membantu, mendengarkan, dan berproses bersama klien utk mengatasi masalahnya." Itu sebuah pesan dari dosen saya, Kang Djuned 😊
2
13
32
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
Dulu ada masanya twitter rame banget. Terus sepi banget, sampe buka twitter cuma buat liat update adzan magrib pas bulan puasa di @infobdg Eh.. Sekarang rame banget lagi. Sudah 1 dekade lebih bersama twitter. Tak terasa~
7
14
33
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
3 years
Tanpa sadar kita jadi "pembully" tiap ada sesuatu yg bersebrangan pendapat dengan diri kita.. Seolah semua harus sama dan sependapat, tanpa mencari tahu alasan-alasan di baliknya. 😞
@AdjieSanPutro
Adjie Santosoputro
3 years
Ada yg ngejek membully laki2 beli pembalut. Jadi sebagian laki2 jadi malu beli pembalut. Ada juga yg ngejek membully laki2 yg gak mau beli pembalut. Mungkin yg lebih diperlukan: Diurai dulu masalahnya secara mendalam, apa sebab sebenarnya ada laki2 malu beli pembalut? Kenapa?
14
30
99
1
13
33
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
Untuk orang2 yg merasa dirugikan oleh DS dan menjadi korban, saya memahami kondisi ini bisa sgt painful dan tidak nyaman. Namun, laporan teman2 thd pihak berwajib sgt dibutuhkan agar kasus ini bs dipertanggungjawabkan oleh DS. Mari rapatkan barisan...
1
5
29
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
Sebagian besar masalah yg dialami manusia bersumber dari pikiran-pikiran negatif yang irasional. Semakin kuat keyakinan kita terhadap pikiran negatif tsb, semakin besar pula risikonya untuk melemahkan keyakinan diri, menganggap pikiran tsb sepenuhnya benar.
1
16
29
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
3 years
Hati-hati, berlindung di balik kata "healing" atau "menjaga mental health" dari tanggung jawab sebagai orang dewasa.... 😟
2
18
31
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Tubuh itu engga bisa bohong, dia bisa jadi alarm paling jujur kalo kita ngerasa gak baik-baik aja. Ngerasa pusing, sakit kepala, asam lambung naik, sesek nafas, keringet dingin dll pdhl gak ada kelainan scr medis. Macam-macam bahasa tubuh yg ngasih sinyal kalo kita not that okay
3
14
28
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Semua punya luka. Banyak di antaranya justru lari dan menghindari luka tsb. Padahal mereka hanya butuh dihadapi. Mendiamkan bukan berarti menyembuhkan. Kadang kita butuh sedikit keberanian untuk melawan rasa takut.
1
12
27
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
Basic skill yang membuat survive saat kuliah. Anak Unpad pada masanya can relate. Kalo sekarang masih berlaku gak ya? @anak_unpad
Tweet media one
11
16
27
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
Manusia itu unik. Tidak 100% baik, tapi tidak 100% jahat. Ada sisi yang ditampilkan, ada yang disimpan rapat-rapat. Kombinasi yang tidak bisa dirumuskan sesaklek itu. Itulah yang membuat manusia menjadi manusia. A beautiful imperfection.
2
22
27
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
2 years
Kalo dulu, sebelum ada mapro, mirip kaya apa yg akan diberlakukan ke depan, kuliah profesi psikologi tuh kurikulumnya cuma 3 semester (1,5tahun). Idealnya.... Tapi ya fakta suka berkata lain.. ada aja dan banyak yg geser geser dikit deh... Hehhe.
1
2
27
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 months
Sekali lagi makasih ya utk comment dan reply hangatnya. Mohon maaf ga bisa balas satu2 tapi saya doakan yg terbaik utk kalian semua apapun yg sdg dihadapi skrg 🤗 Perjalanan kami bukannya tanpa kerikil. To be fair semua hal pasti ada pahit-manis. But it's okay! Godbless u all
3
0
26
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
@nagotejena Bisa bisa, apalagi sebelum internet ada. Wkwk
1
3
20
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Sebagai gambaran, untuk mengatasi permasalahan psikologis yg cukup berat saja, semisal trauma atau PTSD, idealnya butuh 15-20 sesi. Kadang juga butuh tambahan sampai 30 sesi. Dalam prosesnya bisa jadi ada up and down. Gak selamanya smooth. Source:
1
6
23
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 months
Mbanya semangat ya saya dukung keputusannya. Emang perlu hati-hati dengan circle pasangan. Menikah bukan hanya dg orangnya, tp perlu nerima segala hal ttgnya: keluarga, relasi, pertemanan dll. Kalau beda value dan ga selaras, maka pertimbangkan kembali kl ga ada jalan tengah.
0
8
25
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Sering dengar komentar gini: "Enak ya, pacaran sama psikolog. Pasti bakal dimengerti terus deh... " Sebenernya pernyataan itu ga sepenuhnya salah. Memang sih, psikolog punya ilmu berhadapan dg manusia. Tapi jangan lupakan, kalau dia ada untuk jadi pasangan, bukan terapismu.
3
11
24
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
2 years
Kang Djuned, dosen fapsi Unpad yg dulu pernah viral itu 🙈, hari ini berulang tahun, sekaligus memasuki masa purna baktinya. Terima kasih banyak telah menjadi guru dan teladan kami selama di almamater. Selamat menebar manfaat lebih luas di manapun berada, Kang DJ! ✨️🎉
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
Tweet media four
4
3
23
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Saya pernah mendengar sebuah percakapan menarik, dg salah satu senior yang beliau adalah seorang psikolog klinis anak juga seorang ibu yg memiliki anak masih usia balita. Pertanyaan menarik dilontarkan padanya. "Saat mengasuh anak, bagaimana anda memposisikan diri pada anak?"
2
7
23
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
@asumsico I'm on your side @helmyyahya 🔥🔥🔥 Semenjak kepemimpinan beliau, TVRI jauh lebih keren, gak jadul, bisa nayangin dokumenter2 kece, dan tayangan edukatif kekinian. TVRI kini jauh lebih bisa diterima generasi muda, gak konvensional dan lebih modern. Saya yakin banyak yg setuju
1
5
23
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
11 days
1
0
23
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Dulu, buat saya, menangis artinya lemah. Alih-alih memunculkan kesedihan, saya justru mengkonversinya dg ekspresi rasa marah. Marah seolah nampak jauh lebih kuat. Padahal, jauh di dalam, banyak luka, merasa lemah, dan rapuh. Aneks mengkonfrontasi dan menampar belief saya itu.
1
4
23
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Pertama, mungkin kita perlu memahami dl bahwa permasalahan psikologis atau yg terkait dg kesehatan mental adalah sesuatu yg abstrak -tidak semata2 langsung terlihat- tapi terasa. beda halnya dg sakit fisik, kelihatan lukanya, ada hasil medcheck yg mgkn bs lgsg diamati. Konkret.
1
8
19
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Hal yang paling sulit dalam komunikasi bukanlah menangkap apa yang diungkapkan. Namun, menangkap apa yang tidak diungkapkan.
2
15
20
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 months
@dyanaputrin Terima kasih yaa.. aamiin yra. All good things for you too 💫
0
0
21
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Yang bikin kecewa bukan karena harapannya. Berharap itu enggak salah. Hanya saja ada baiknya berharap secara realistis. Kenapa? Supaya meminimalisir jarak / gap antara ekspektasi harapanmu dengan realita. Karena makin besar gap ekspektasi-realita, makin rentan merasa kecewa
Tweet media one
2
8
19
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Dan psikolog bukan dalam posisi serba tahu apa yg harus klien lakukan. Psikolog idealnya tidak mendikte klien atau memberi solusi/ambil keputusan langsung terkait klien. Ibarat kata, psikolog hanyalah memfasilitasi, menjadi cermin yg membantu klien melihat masalah scr objektif.
1
9
19
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
From this to this
Tweet media one
Tweet media two
4
1
21
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
Apabila ada korban atau org2 yg merasa dirugikan oknum DS bisa mengupayakan pelaporan kpd pihak berwajib agar bs diusut secara hukum. Utk soal ini, apakah teman2 punya info terkait LBH/LSM/lembaga terkait yg bs memberikan pendampingan scr hukum? Tlg share di sini, many thanks 🙏
4
2
18
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
5 years
Kali ini saya mau membagi hasil dari survey yang dilakukan oleh Tim Peneliti Fakultas Psikologi Unpad mengenai ketersediaan informasi, persepsi, perilaku hidup sehat, dan kondisi psikologis terkait dg situasi pamdemik Covid-19 di Indonesia. Semoga bermanfaat 🙏
Tweet media one
1
28
20
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Jadi teman-teman, yg saat ini sedang berjuang dan berusaha ikhtiar konseling dg psikolog dan psikiater, atau yg sedang membulatkan niatnya untuk mencari bantuan psikologis... Mari kita berproses bersama. Maybe it'll be a rough journey, but let's pass it together.
1
6
16
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Belum bisa ngasih undangan yg lain, jadi kali ini saya kasih undangan nonton live IG dulu ya.. Besok sore kita ngabuburit di Anafora: Cerita Menunggu Buka, membahas ttg "Pertambahan Usia dan Keresahan Diri: Quarter Life Crisis" bersama saya dan @nanang_07
Tweet media one
1
14
20
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Siapa yang suka mengkhayal, melamun, atau berfantasi? 🙋‍♀️🙋🏻‍♂️ Biasa disebut daydreaming, ternyata bisa dilihat dari sudut pandang psikologi. -sebuah utas tentang DAYDREAMING-
1
9
19
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Saya ingat sekali, di satu pertemuan kami belajar mengkonfrontasi luka. Kemudian, satu dan yang lain mencoba menghayati dan berempati. Teman saya merefleksikan dan berkata ini pada saya: "Kamu selama ini mencoba menguatkan dirimu, dengan cara menguatkan orang lain.."
1
6
19
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
3 years
Saya tidak membenarkan budaya menghakimi atau main hakim sendiri. Hanya, jika bicara tentang fakta, ada berapa banyak kasus kekerasan seksual di Indonesia yg bisa ditangani dg layak dan adil secara hukum? Sedikit sekali.
@tirta_cipeng
TIRTA
3 years
Kan katanya korban ada 8, kan ada LBH , ya biar gofar dan tim legalnya yg mengurus to ama korban Tp yg kita bahas skrng kan, budaya tidak mengadili duluan karena 1 kasus itu
4
29
224
1
9
16
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Dear 2020..... Kalau bisa dikasih kesempatan ngomong tentang si tahun 2020 ini, kalian mau bilang apa ke dia? :)
18
3
18
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Kalo begini jadi harus hati-hati sama jebakan transference dan counter transference 😅 Emang challenging banget.
@AdjieSanPutro
Adjie Santosoputro
4 years
Memberi konseling buat korban itu tidak mudah. Tapi seringkali yang lebih tidak mudah adalah memberi konseling buat pelaku. Apalagi relate sama luka batin konselornya Tapi itu yg perlu saya latih. Salah satunya memberi konseling buat pelaku perselingkuhan, perebut pasangan orang
12
140
404
0
5
17
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
1 month
Kalo ada mahasiswa saya yang pake baju begini ke kampus, saya tegur sih. "Kamu mau ke mall apa kuliah?" Fashionable boleh tapi sesuaikan dengan tempatnya.
2
2
18
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Tips menghadapi kekhawatiran akan hari esok: - bikin persiapan antisipasi yang konkret. - cemas bisa jadi ada di pikiran, imajinasi akan hal buruk yang BELUM TENTU terjadi. - cari fakta dan datanya, apa yg bisa mendukung dan mematahkan pikiran negatif kita itu.
1
10
17
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
19 days
Kalo ada complain itu paling bener disampaikan jalur private dulu ke brand ybs. Kita jadi tau mana brand yg peduli sama customer ato engga dari cara mereka handle. Pernah suatu ketika ku pesen gofood ke H*kb*n taunya ada ayam yg dalemnya blm mateng. Complain lah aku ke cs---
@OlgaLy_DIA
Olga Lydia
20 days
Dulu.. ada roti rame banget mendadak sepi karena postingin rotinya ada belatung? Kok bisa? Rotinya bukan daging, kalau didiemin kan jamuran? Tp ya kadung sepi.. Sekarang ada kecoa gede di dasar gelas kopi yg tiap pesen baru dibikin? Kok bisa? Demi viral org bisa jahat ya..
595
5K
40K
2
3
17
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Menghadapi individu manipulatif itu bisa agak tricky. Apalagi kl kita yang enggak enakan. Niat baik kita menolong bisa jadi disalahgunakan. Selalu ingat, diri kita berdikari dan memiliki tanggung jawab atas diri sendiri. Kita punya hak untuk menolak, atau berkompromi.
1
11
16
@hanifahalzulfan
Hanifah Al-Zulfan
4 years
Bayangkan, Misalkan masalah yg sudah terbentuk bertahun-tahun lamanya. Mungkin ada sejak kecil hingga usiamu saat ini, atau berpuluh-puluh tahun membentuk pribadi dirimu. Ingin diselesaikan dalam waktu singkat 1-2 kali pertemuan dg psikolog saja. Mustahil, sayangku :')
1
7
14